Kamis, 12 September 2013

A.  PENGERTIAN MICROSOFT WORD

Microsoft Word atau Microsoft Office Word adalah perangkat lunak pengolah kata (word processor) andalan Microsoft. Pertama diterbitkan pada 1983 dengan nama Multi-Tool Word untuk Xenix, versi-versi lain kemudian dikembangkan untuk berbagai sistem operasi, misalnya DOS (1983), Apple Macintosh (1984), SCO UNIX, OS/2, dan Microsoft Windows (1989). Setelah menjadi bagian dari Microsoft Office System 2003 dan 2007 diberi nama Microsoft Office Word.

v  SEJARAH (1981-1990)

Banyak ide dan konsep Word diambil dari Bravo, pengolah kata berbasis grafik pertama yang dikembangkan di Xerox Palo Alto Research Center (PARC). Pencipta Bravo, Charles Simonyi, meninggalkan Xerox PARC dan pindah ke Microsoft pada 1981. Simonyi juga menggaet Richard Brodie dari PARC. Pada 1 Februari 1983, pengembangan Multi-Tool Word dimulai.
Setelah diberi nama baru Microsoft Word, Microsoft menerbitkan program ini pada 25 Oktober 1983 untuk IBM PC. Saat itu dunia pengolah kata dikuasai oleh WordPerfect dan juga WordStar. Word memiliki konsep "What You See Is What You Get", atau WYSIWYG, dan merupakan program pertama yang dapat menampilkan cetak tebal dan cetak miring pada IBM PC. Word juga banyak menggunakan tetikus yang saat itu tidak lazim sehingga mereka menawarkan paket Word-with-Mouse. Word processor berbasis DOS lain, seperti WordStar dan WordPerfect, menampilkan hanya teks dengan kode markup dan warna untuk menandai pemformatan cetak tebal, miring, dan sebagainya. Word untuk Macintosh, meski memiliki banyak perbedaan tampilan dari versi DOS-nya, diprogram oleh Ken Shapiro dengan sedikit perbedaan dari kode sumber versi DOS, yang ditulis untuk layar tampilan resolusi tinggi dan printer laser, meskipun belum ada produk seperti itu yang beredar untuk publik. Setelah LisaWrite dan MacWrite, Microsoft pun mencoba untuk menambahkan fitur WYSIWYG ke dalam paket program Word for Macintosh. Setelah Word for Macintosh dirilis pada tahun 1985, program tersebut mendapatkan perhatian yang cukup luas dari masyarakat pengguna komputer. Microsoft tidak membuat versi Word 2.0 for Macintosh, untuk menyamakan versi dengan Word untuk sistem atau platform lainnya.
Versi selanjutnya dari Word for Macintosh, adalah Word 3.0, yang dirilis pada tahun 1987. Versi ini mencakup banyak peningkatan dan fitur baru tapi memiliki banyak bug. Dalam hanya beberapa bulan, Microsoft mengganti Word 3.0 dengan Word 3.01, yang jauh lebih stabil. Semua pengguna terdaftar dari Word 3.0 dikirimi surat yang berisi salinan Word 3.01 secara gratis, sehingga menjadikan hal ini kesalahan Microsoft paling mahal untuk ditebus pada waktu itu. Word 4.0, yang dirilis pada tahun 1989, merupakan versi yang sangat sukses dan juga stabil digunakan.
Tahun 1990-1995
Pada rentang tahun ini, Word for Windows diluncurkan. Versi pertama dari Word for Windows dirilis pada tahun 1989 dengan harga 500 Dolar Amerika Serikat. Dengan dirilisnya Microsoft Windows 3.0 pada tahun selanjutnya, penjualan pun akhirnya terdongkrak naik, mengingat Word for Windows 1.0 didesain untuk Windows 3.0 dan performanya sangat buruk jika dijalankan pada versi sebelumnya. Microsoft menunggu hingga merilis Word 2.0 untuk mengukuhkan Microsoft Word sebagai pemimpin pasar pengolah kata


Bagian-bagian yang ada pada Microsoft word 2007 beserta fungsinya

 







2

1


Macam-macam Customize Quick Access Toolbar
1.      Office Button :  untuk menampilkan menu-menu New, Open, Save, Save As, Print, Prepare, Send, Publish, Close dan Optoins. Adapun fungsi dari sub menu office button adalah sebagai berikut:
·         New     : Membuat file word baru pembahasan dalam bab tersendiri
·         Open    : Membuka file word dari lokasi simpan tertentu
·         Save     : Menyimpan file yang dibuat dan disetting
·         Save As           : Menyimpanan file dalam format sesuai kepentingan
·         Print     : Mencetak file word
·         Prepare: Mempersiapkan file agar siap didistribusikan, meliputi properti filepembatasan akses dan keamana isi file dari perubahan dan users, digital signature dan lain-lain
·         ­Send    : Mengirim file word via e-mail dari Internet Fax
·         Publish : Mendistribusikan file word media blog dokumen server dan lainnya
·         Close   : Menutup file yang sedang aktif
·         Recent             : Daftar history file-file word yang pernah dibuka
·         Word Options  : Tombol untuk merekayasa fitur-fitur penting di dalam word, seperti mengubah latar tampilan lingkungan word, kustomasi Quick Access Toolbar, kustomasi setting Saving file, kustomasi setting Print file
·         Exit word         : Menutup aplikasi word

2.      Home


Tab Home terdiri dari lima Group yaitu, Clipboard, Font, Paragraph, Styles dan editing.

·         Clipboard
 


ü  Paste : untuk menempelkan hasil copy atau cut.
ü  Cut : untuk memotong teks/objek terpilih.
ü  Copy : untuk menggandakan teks/objek terpilih.
ü  Format Painter : digunakan untuk meniru format halaman dokumen ke dalam dokumen lainnya
·         Font

 



ü  Font : untuk memilih jenis huruf
ü  Font Size : untuk mengatur ukuran huruf
ü  Grow Font : untuk memperbesar ukuran huruf secara instan
ü  Shrink Font : untuk memperkecil ukuran huruf secara instan
ü  Change Case : untuk mengubah status huruf kapital/huruf kecil
ü  Clear Formatting : untuk menghapus pemformatan teks terpilih
ü  Bold : untuk menebalkan teks terpilih
ü  Italic : untuk memiringkan Teks terpilih
ü  Underline : untuk memberikan garis bawah pada teks terpilih
ü  Strikethrough : memberikan tanda coret padateks terpilih
ü  Subscript : untuk mengetik karakter pemangkatan
ü  Superscript : untuk mengetik karakter pemangkatan
ü  Text Effect : untuk memberikan efek artistik pada teks terpilih
ü  Text Highlight Color : untuk memberikan warna stabilo di belakang teks terpilih
ü  Font Color : untuk mengatur warna teks terpilih.
·       Paragraph




ü  Bullets : untuk memberikan tanda bullet di tiap paragraf terpilih
ü  Numbering : untuk memberikan format penomoran di tiap paragraf terpilih
ü  Decrease Indent : untuk menggeser baris kedua paragraf ke kiri
ü  Increase Indent : untuk menggeser baris kedua paragraf ke kanan
ü  Left-to-Right : untuk menjadikan arah teks berjalan dari kiri ke kanan (format Latin)
ü  Right-to-Left : untuk menjadikan arah teks berjalan dari kanan ke kiri (format Arab)
ü  Sort : untuk menyortir data
ü  Show Paragraph Marks : untuk menampilkan / menyembunyikan tanda koreksi paragraf
ü  Align Text Left : untuk mengatur teks rata kiri
ü  Center : untuk mengatur teks rata tengah
ü  Align Text Right : untuk mengatur teks rata kanan
ü  Justify : untuk mengatur teks rata kanan-kiri
ü  Line Spacing : untuk mengatur jarak antar baris teks
ü  Shading : untuk mengatur warna latar teks terpilih
ü  Border : untuk memberikan garis tepi pada teks terpilih
·         Styles




ü  Group Styles terdiri dari dua menu. Yaitu:
ü  Heading Styles : berisi pilihan format judul/subjudul dari paragraf terpilih
ü  Change Styles : berisi pilihan pengaturan tema paragraf
·         Editing




ü  Find : untuk mencari kata tertentu berdasarkan keyword tertentu dalam suatu file
ü  Replace : untuk mencari dan mengganti kata yang ditemukan untuk diganti dengan kata tertentu dalam suatu file
ü  Select : digunakan untuk memilih objek atau teks tertentu di dalam suatu file
3.      Insert
·         Pages



ü  Cover Page      : Digunakan untuk menyisipkan serta memilih jenis halaman sampul
ü  Blank Page      : Untuk menyisipkan halaman kosong baru dalam suatu file dokumen
ü  Break Page      : Untuk memisah suatu halaman file dokumen
·       Tables

ü  Insert Table     : Untuk menyisipkan tabel melalaui dialog insert table
ü  Draw Table     : Untuk menyisipkan tabel dengan cara menggambar di halaman dokumen
ü  Convert Text to Table : Digunakan untuk menjadikan teks terpilih berada dalam tabel
ü  Excel Spreadsheet       : Untuk menyisipkan tabel dalam bentuk lembar kerja Excel
ü  Quick Tables   : Untuk menyisipkan tabel instan yang sudah tersedia jenis dan bentuknya di dalam Ms. Word 2010

·         Illustration

ü  Picture             : Digunakan untuk menyisipkan gambar yang tersimpan di komputer
ü  Clip Art           : Untuk menyisipkan gambar-gambar ilustrasi yang tersedia di lybrary program
ü  Shapes             : Digunakan untuk menyisipkan objek gambar autoshape
ü  Smart Art        : Digunakan untuk menyisipkan gambar dalam bentuk organization
ü  Chart               : Digunakan untuk menyisipkan diagram

·         Links



ü  Hyperlink        : Digunakan untuk menautkan teks / objek terpilih dengan file lain
ü  Bookmark       : Digunakan membuat penanda buku
ü  Cross-Reference  : Digunakan untuk membuat referensi antar file
·         Header and Footer



ü  Header                        : Digunakan untuk mengatur kepala halaman suatu file
ü  Footer              : Digunakan untuk melakukan setting terhadap kaki halaman suatu file
ü  Page Number  : Digunakan untuk melakukan setting terhadap noor halaman

·         Text


ü  Text Box         : Digunakan untuk menyisipkan kotak yang dapat diisi dengan teks
ü  Quick Parts     : Digunakn untuk mengatur teks otomatis dll
ü  Word Art        : Digunakan untuk menyisipkan teks bergaya artistik
ü  Drop Cap        : Digunakan menyisipkan huruf kapital besar pada awal paragrap
ü  Signature Line : Digunakan untuk menyisipkan tanda tangan digital
ü  Date & Time   : Digunakan untuk menyisipkan tanggal dan waktu terkini
ü  Object             : Digunakan untuk menyisipkan objek dengan ekstensi OLE (Object Linking Embedded)
·         Symbols

ü  Equation: digunakan untuk menyisipkan simbol-simbol persamaan, terutama dalam bidang matematika.
ü  Symbol: digunakan untuk menyisipkan karakter khusus
4.      Page Layout
·         Themes

ü  Color berfungsi untuk mengatur warna tema halaman
ü  Fonts berfungsi untuk mengatur tema huruf yang akan diterapkan ke halaman dokumen yang aktif
ü  Effects berfungsi untuk mengatur tema efek terhadap objek shape yang terdapat di halaman dokumen
ü  Themes berfungsi untuk memilih tema yang meliputi warna halaman berikut warna hurufnya
·         Page Setup

ü  Margins berfungsi untuk mengatur batas teks pada dokumen
ü   Orientation berfungsi untuk mengatur posisi halaman
ü   Size berfungsi untuk mengatur ukuran halaman
ü  Colums berfungsi untuk mengatur jumlah kolom teks pada halaman dokumen
ü  Break berfungsi untuk mengatur kontunuitas halaman maupun kolom teks
ü  Line Numbers berfungsi untuk mengatur kontunuitas nomor baris teks
ü  Hyphenation berfungsi untuk memisahkan suku kata dengan tanda hubung secara otomatis
·         Page Background

ü  Watermak berfungsi untuk memberikan efek air di belakan teks
ü   Page Color berfungsi untuk mengatur warna latar halaman
ü  Page Borders berfungsi untuk mengatur garis tepi halaman
·         Paragraph

ü  Indent berfungsi untuk mengatur batas teks
ü  Spacing berfungsi untuk mengatur jarak antara paragraph
·         Arrange


ü  Position berfungsi untuk mengatur posisi objek dalam suatu halaman
ü  Bring to Front berfungsi untuk memposisikan suatu objek dengan objek lainnya
ü  Send to Back berfungsi untuk mengirim objek terpilih ke belakang objek lainnya
ü  Text Wrapping berfungsi untuk mengatur posisi objek dalam kaitannya dengan paragraph text
ü  Align berfungsi untuk mengatur posisi objek lepas
ü  Group berfungsi untuk mengelompokkan beberaoa objek menjadi satu
ü  Rotate berfungsi untuk memutar dan membalik objek yang terpilih

5. Reference
·         Table of Contents

ü  Table of Contents berfungsi untuk mengelolah daftar isi
ü   Add Text berfungsi untuk mengelolah paragraph terpilih dalam kaitannya sebagai entri dalam daftar isi yang sudah dibuat
ü  Update Table berfungsi untuk memperbaharui daftar isi
·         Footnotes

ü  Insert Footnote berfungsi untuk menyisipkan catatan pada bagian bawah halaman atau footer
ü  Inset Endnote berfungsi untuk menyisipkan catatan di akhir bab
ü  Next Footnote berfungsi untuk memantau footnote dan endnote
ü  Show Notes berfungsi untuk menampilkan lokasi catatan footnote atau endnote
·         Citations & Bibliography

ü  Insert Citation berfungsi untuk menyisipkan kutipan langsung pada daerah kursor aktif
ü  Manage Sources berfungsi untuk mengelolah seluruh sumber kutipan yang mungkin sudah di sisipkan disemua segmen file dokumen
ü  Style berfungsi untuk memilih bentuk bibliography yang diinginkan
ü  Bibliography berfungsi untuk menyisipkan daftar pustaka ke dalam file dokumen yang aktif

·         Caption

ü  Insert Caption berfungsi untuk membubuhkan keterangan seputar ilustrasi atau gambar yang sudah disisipkan
ü  Insert Table of Figures berfungsi untuk menyisipkan daftar isi gambar yang disisipkan ke dalam dokumen
ü  Update Table berfungsi untuk melakukan pembaruan terhadap daftar katalog gambar
ü  Cross-reference berfungsi untuk menyisipkan referensi silang
·         Index

ü  Mark Entry berfungsi untuk menandai masukan baru dalam dokumen
ü  Insert Index berfungsi untuk menyisipkan daftar kata (index) ke dalam dokumen
ü  Update index berfungsi untuk memperbarui daftar index terkini
·         Table of Authorities

ü  Mark Citation berfungsi untuk menandai kutipan
ü  Insert Table of Authorities berfungsi untuk membuat daftar kutipan
ü  Update Table berfungsi untuk memperbaharui daftar kutipan
6.  Mailings
·         Create
ü  Envelopes di gunakan untuk membuat sampul pada amplop
ü  Labels di gunakan untuk menuliskan alamat dan nama
·         Start Mail Marge
ü  Start Mail Marge di gunakan untuk membuat surat
ü  Select Recipient di gunakan untuk memilih penerima surat
ü  Edit Recepient list di gunakan untuk mengatur penerima surat
·         Write & Insert Fields
ü  Highlight Merge Fields di gunakan Untuk menyisipkan dokumen
ü  Address Block di gunakan Untuk pemilihan alamat surat
ü  Greeting Line di gunakan untuk menambahkan baris ucapan
ü  Insert Marge Fields di gunakan Untuk menyisipkan dan menggabungkan surat
ü  Rules di gunakan Untuk memberikan garis dalam surat
ü  Match Fields di gunakan Untuk Membandingkan surat
ü  Update Labels : Di gunakan Untuk memperbaharui label surat
·         Preview result
ü  Preview result di gunakan untuk melihat hasil
ü  Find Recipient : Di gunakan untuk mencari penerima
ü  Auto Check For Error : Di gunakan untuk memeriksa kesalahan secara otomatis
·         Finish
ü  Finish &Merge : Selesai menggunakan fasilitas Mailings
7.      Review
·         Proofing
ü  Spelling & Grammar digunakan untuk Memeriksa ejaan teks
ü  Research digunakan untuk Membuka panel penelitian referensi
ü  Thesaurus digunakan untuk Saran kata yang sepadan
ü  Translate digunakan untuk Menerjemahkan kata ke bahasa lain
ü  Translation Screen Tip digunakan untuk Memungkinkan suatuscreen tip menerjemahkan ke dalam bahasa lain pada kata di kursor yang berhenti
ü  Set Language digunakan untuk Mengatur bahasa dengan mengecek dulu ejaan dan tata bahasa yang terpilih
ü  Word Count digunakan untuk Menemukan banyak kata, paragra, dan kalimat di dalam document
·         Comments
ü  New Comment digunakan untuk Memasukkan komentar baru
ü  Delete digunakan untuk Menghapus komentar
ü  Previous digunakan untuk Memperlihatkan komentar sebelumnya
ü  Next digunakan untuk Memperlihatkan komentar selanjutnya
·         Tracking
ü  Track Changes digunakan untuk Menelusuri perubahan yang terjadi pada dokumen
ü  Balloons digunakan untuk memilih atau melihat hasil kerja yang telah direvisi
ü  Display For Review digunakan untuk Memilih bagaimana memandang perubahan yang di usulkan pada dokumen
ü  Show Markup digunakan untuk Memilih markup seperti apa untuk menunjukkan dokumen
ü  Reviewing Pane digunakan untuk Menunjukkan suatu revisi pada jendela yang terpisah
·         Changes
ü  Acceptp And Move To Next digunakan untuk menerima perubahan baru dan mengusulkan perubahan selanjutnya
ü  Reject And Move To Next digunakan untuk menolak perubahan baru dan mengusulkan perubahan selanjutnya
ü  Previous Change digunakan untuk Menampilkan revisi sebelumnya di dalam dokumen sehingga dapat menerima/menolak
ü  Next Change digunakan untuk Menampilkan dokumen yang dapat diterima/ditolak
·         Compare
ü  Compare digunakan untuk mengkombinasikan berbagai versi dari document
ü  Show Source Documents digunakan untuk Menunjukkan sumber dokumen yang terpilih
·         Protect
ü  Protect Document digunakan untuk untuk melindungi hasil kerja karena merupakan sebuah privasi
8.      View
·   Document Views
ü  Print layout digunakan untuk  melihat hasil kerja yang akan di cetak
ü  Full screen reading digunakan untuk untuk melihat dan membaca hasil kerja dengan ukuran maksimal
ü  Web layout digunakan untuk  melihat hasil kerja di web
ü  Outline view digunakan untuk untuk melihat hasil kerja sesuai dengan urutan atau bagan
ü  Draft view digunakan untuk melihat hasil kerja sesui dengan konsep, sehingga jika salah cepat dibenarkannya
·         Show/Hide
ü  Ruler fungsinya untuk menampilkan penggaris yang digunakan untuk mengukur objek dalam dokumen
ü  Gridlines untuk menghidupkan gridlines yang dapat menyelaraskan objek dalam dokumen
ü  Message Bar fungsinya untuk membuka tab pesan untuk menyelesaikan tindakan yang diperlukan pada dokumen
ü  Document map untuk membuka peta dokumen yang memungkinkan anda untuk menavigasi melalui pandangan structural pada dukumen
ü  Thumbnails untuk menavigasi dokumen yang panjang melalui gambar kecil dari setiap halaman
·         Zoom
ü  Zoom digunakan untuk Memperbesar tampilan
ü  100% digunakan untuk memperbesar hasil lembar kerja ke ukuran normal
ü  One Page digunakan untuk melihat hasil lembar kerja ke dalam satu halaman penuh
ü  Two Page digunakan untuk melihat hasil lembar kerja ke dalam dua halaman penuh
ü  Page Width digunakan untuk melihat hasil lembar kerja sesuai dengan lebar halaman
·         Window
ü  New Window digunakan untuk Membuka jendela baru yang memperlihatkan dokumenTersebut
ü  Arrange All digunakan untuk Mengatur semua jendela program sejajar berdampingan
ü  Split Window digunakan untuk Membagi jendela menjadi beberapa penel yang memperlihatkan lembar kerja Anda
ü  View Side By Side digunakan untuk Memperlihatkan jendela berdampingan
ü  Synchronous Scrolling digunakan untuk Membuat dua jendela menggulung bersamaan
ü  Reset Window Position digunakan untuk Menset ulang posisi jendela berdampingan
ü  Switch window fungsinya mengalihkan sebuah bermacam termaksud membuka jendela
·         Macros untuk merekam sebuah macro atau menerima pengaturan makro lainnya

B.   MICROSOFT EXCEL
Microsoft Excel atau Microsoft Office Excel adalah sebuah program aplikasi lembar kerja spreadsheet yang dibuat dan didistribusikan oleh Microsoft Corporation untuk sistem operasi Microsoft Windows dan Mac OS. Aplikasi ini memiliki fitur kalkulasi dan pembuatan grafik yang, dengan menggunakan strategi marketing Microsoft yang agresif, menjadikan Microsoft Excel sebagai salah satu program komputer yang populer digunakan di dalam komputer mikro hingga saat ini. Bahkan, saat ini program ini merupakan program spreadsheet paling banyak digunakan oleh banyak pihak, baik di platform PC berbasis Windows maupun platform Macintosh berbasis Mac OS, semenjak versi 5.0 diterbitkan pada tahun 1993. Aplikasi ini merupakan bagian dari Microsoft Office System, dan versi terakhir adalah versi Microsoft Office Excel 2007 yang diintegrasikan di dalam paket Microsoft Office System 2007.

Macam-macam Customize Quick Access Toolbar
1.      Menu Home
·         Clipboard
ü  Paste          : Menempelkan hasil perintah cut/copy yang ada di clipboard
ü  Cut            : Memindahkan bagian yang ditandai ke clipboard
ü  Copy         : Menyalin ke clipboard
ü  Format Painter      : Melakukan copy format

·         Font
ü  Mengganti jenis huruf              : Font Size
ü  Mengatur ukuran huruf            : Increase/Decrease Font Size
ü  Menaikkan dan menurunkan ukuran font satu tingkat
Bold, Italic, Underline                        : Menebalkan, memiringkan, menggaris bawahi
teks
ü  Bottom Border                        : Membuat garis bingkai sel
ü  Fill Color                                 : Mewarnai sel
ü  Font color                               : Mewarnai huruf

·         Alignment
ü Top Align, Middle Align, Bottom Align        : Menjadikan data sel menepi ke bagian atas,del, tengah-tengah sel, dank e bawah sel
ü Orientation      : Mengubah kemiringan teks
ü Align Text Left           :Mengatur teks rata kiri
ü Center              : Mengatur teks rata tengah
ü Align Text Right         : Mengatur teks rata kanan
ü Decrease Indent          : Menggeser baris kedua paragraf ke kiri
ü Increase Indent           : Menggeser baris kedua paragraf ke kanan
ü Wrap Text                   : Mengatur distribusi text
ü Merge And Center      : Menggabungkan beberapa sel terpilih dan meletakkan text di dalamnya di

·         Number
ü  Number Format          : Mengatur format tertentu pada data jenis numeric yang terdapat dalam sel
ü  Accounting Number Format  : Mengatur format harga
ü Percent Style   : Format angka persen
ü  Comma Style : Mengubah nilai koma ribuan
ü  Increase/Decrease Decimal    : Menambah dan mengurangi nilai desimal

·         Style
ü  Conditional Formatting         : Melakukan format terkondisi
ü  Format As Table                    : Membuat format tabel cepat
ü  Cell Styles                              : Membuat format sel secara cepat

·         Cells
ü  Insert cells             : Memasukkan sel baru
ü  Delete cells            : Menghapus sel
ü  Format                   : Melakukan format sel

·         Editing
ü  Sum                       : Melakukan penghitungan
ü  Fill                         : Membuat pola angka secara kontinu
ü  Clear                      : Menghapus semuanya dari sel, nilai, hingga forma
ü  Sort and filter        : Mengatur data agar mudah dianalisis
ü  Find and select      : Mencari dan menyeleksi teks dalam lembar kerja
2.      Insert
·         Tables
ü  Insert Pivot Table  : Memasukkan tabel pivot
ü  Table                     : Memasukkan tabel
·         Illustrations
ü  Insert Picture From File    : Menambahkan gambar pada worksheet
ü  Clip Art                             : Menambahkan gambar clipart pada worksheet
ü  Shapes                               : Menambahkan gambar bentuk tertentu
ü  Insert Smartart Graphic    : Memasukkan objek smartart
·         Charts
ü    Column               : Memasukkan grafik kolom
ü  Line                       : Memasukkan grafik garis
ü  Pie                         : Memasukkan grafik pie
ü  Bar                                    : Memasukkan grafik batang
ü  Area                      : Memasukkan grafik area
ü  Scatter                   : Memasukkan grafik distribus
ü  Other Charts         : Memasukkan grafik lainnya
·         Hyperlink
ü  Insert Hyperlink    : Memasukkan hyperlink pada worksheet
·         Text
ü  Text Box                           : Memasukkan kotak teks
ü  Header And Footer           : Memasukkan header dan footer
ü  WordArt                           : Memasukkan teks dekoratif
ü  Signature Line                   : Memasukkan garis tanda tangan
ü  Insert Object                     : Memasukkan objek
ü  Symbol                              : Memasukkan simbol

3.      Page Layout
·         Themes
ü  Themes                  : Mengubah tema tampilan excel
ü  Theme Colors        : Mengubah warna tema
ü  Theme Fonts         : Mengubah jenis font tema
ü  Theme Effects       : Mengubah efek tema
·         Page Set-up
ü  Margin                   : Mengubah margin halaman
ü  Page Orientation   : Mengubah orientasi halaman
ü  Page Size               : Mengubah ukuran kertas
ü  Print Area              : Menentukan area tertentu untuk proses cetak
ü  Breaks                   : Menentukan pemisah halaman
ü  Background          : Menentukan gambar untuk latar
ü  Print Titles             : Menentukan baris atau kolom yang dicetak pada setiap halaman
·         Scale to Fit
ü  Width                    : Menentukan lebar hasil cetak agar sesuai banyaknya kertas
ü  Height                   : Menentukan tinggi hasil cetak agar sesuai banyaknya kertas
ü  Scale                      : Menentukan tinggi hasil cetak agar sesuai banyaknya kertas
·         Sheet Options
ü  View Gridlines      : Mengatur tampilan garis grid pada layar
ü  Print Gridlines       : Mengatur tampilan garis grid pada hasil cetakan
ü  View Headings     : Mengatur tampilan header pada layar
ü  Print Headings      : Mengatur tampilan header pada hasil cetakan
·         Arrange
ü  Bring To Front      : Objek ke depan
ü  Send To Back       : Objek ke belakang
ü  Selection Pane       : Memperlihatkan panel seleksi objek
ü  Align                     : Meluruskan objek
ü  Group                    : Mengelompokkan objek
ü  Rotate                   : Melakukan rotasi objek
4.      Formulas
·         Function Library
ü  Insert Function      : Memasukkan fungsi formula
ü  Sum                       : Melakukan penghitungan cepat
ü  Recently Used      : Memasukkan fungsi yang pernah digunakan
ü  Financial                : Memasukkan fungsi keuangan
ü  Logical                  : Memasukkan fungsi logik
ü  Text Function        : Memasukkan fungsi teks
ü  Date And Time     : Memasukkan fungsi waktu
ü  Lookup And Reference    : Memasukkan fungsi lookup dan referensi
ü  Math And Trig
ü  More Function      : Memasukkan Fungsi Lainnya
·         Defined Name
ü  Name Manager      : Membuat, mengubah, dan mencari nama yang digunakan dalam workbook
ü  Define Name         : Memberikan nama bagi sel
ü  Use In Formula     : Memilih nama yang digunakan pada workbook dan
menggunakannya pada formula
ü  Create From Selection      : Membuat nama sel secara otomatis
·         Formula Editing
ü  Trace Precedents   : Memperlihatkan panah pada sel lain yang memengaruhi nilaisel ini
ü  Trace Dependents : Memperlihatkan panah pada sel lain yang dipengaruhi nilaisel ini
ü  Remove All Arrows          : Menghilangkan panas yang dibuat oleh tracer
ü  Show Formulas                 : Memperlihatkan formula setiap sel
ü  Error Checking                  : Memeriksa formula yang salah
ü  Evaluate Formula              : Memperlihatkan kotak dialog evaluasi formula
ü  Wacth Window                 : Mengawasi nilai beberapa sel saat dilakukan perubahan pada lembar kerja
·         Calculator
ü  Calculation Options          : Menentukan kapan kalkulasi dilakukan
ü  Calculate Now                  : Melakukan kalkuasi semua workbook sekarang
ü  Calculate Sheet                 : Melakukan kalkulasi sheet sekarang

5.      Data
·         Get External Data
ü  Get External Data From Access   : Memasukkan data dariMS Access
ü  Get External Data From Web       : Memasukkan data dari web
ü  Get External Datafrom Text         : Memasukkan data dari teks
ü  Get External Datafrom Other Sources     : Memasukkan data dari sumber lain
ü  Get External Data Using An Existing Connections         :Memasukkan data
dari sumber yang pernah digunakan
·         Connections
ü  Refresh All            : Menyegarkan kembali data yang diambil dari sumber
ü  Connections          : Memperlihatkan semua koneksi data pada workbook
ü  Data Range Properties      : Melakukan spesifikasi koneksi data pada workbook
ü  Edit Links             : Mengatur koneksi data dari file lain
·         Sort and Filter
ü  Sort A To Z           : Mengurutkan data dari yang terkecil ke terbesar
ü  Sort Z To A           : Mengurutkan data dari yang terbesar ke terkecil
ü  Sort                       : Memunculkan kotak dialog pengurutan
ü  Filter                      : Melakukan penyaringan terhadap sel
ü  Clear                      : Menghapus penyaringan pada sel
ü  Reapply                 : Melakukan kembali penyaringan
ü  Advanced             : Melakukan penyaringan spesifik
·         Data Tools
ü  Text To Columns  : Memisahkan isi sel menjadi beberapa kolom
ü  Remove Duplicates           :Menghilangkan baris terduplikasi
ü  Data Validation    : Mencegah data yang tidak valid masuk ke sel
ü  Consolidate           : Menyatukan nilai beberapa range ke dalam satu range
ü  What-If Analysis  : Mencoba beberapa nilai pada formula
·         Outline
ü  Group        : Mengelompokkan baris sel sehingga mereka dapat memendek dan memanjang
ü  Ungroup    : Memisahkan sel yang mengelompok
ü  Subtotal     : Menghitung total beberapa baris data yang berhubungan
ü  Show Detail
ü  Hide Detail

6.      Review
·         Proofing
ü  Speelling   : Memeriksa ejaan teks
ü  Research    : Membuka panel penelitian referensi
ü  Thesaurus  : Saran kata yang sepadan
ü  Translate    : Menerjemahkan kata ke bahasa lain
·         Comments
ü  New Comment      : Memasukkan komentar baru
ü  Delete Comment   : Menghapus komentar
ü  Previous                : Memperlihatkan komentar sebelumnya
ü  Next                      : Memperlihatkan komentar selanjutnya
ü  Show/Hide Comment       : Memperlihatkan atau menyembunyikan komentar
ü  Show All Comments         : Perlihatkan semua komentar
ü  Show Ink                          : Perlihatkan semua komentar
·         Changes
ü  Protect Sheet         : Melindungi lembar kerja
ü  Protect Workbook : Melindungi buku kerja
ü  Share Workbook   : Berbagi buku kerja
ü  Protect And Share Workbook      : Melindungi dan berbagi buku kerja
ü  Allow Users To Edit Ranges        : Memperbolehkan pengguna mengubah data
ü  Track Changes      : Menelusuri perubahan yang terjadi pada dokumen

7.      View
·         Workbook Views
ü  Normal View        : Melihat dokumen secara normal
ü  Page Layout View            : Melihat dokumen sesuai hasil cetak
ü  Page Break Preview          : Melihat tampilan dokumen beserta pemotongan setiap halaman
ü  Custom Views      : Menyimpan seting tampilan dan hasil cetak
ü  Full Sreen View    : Melihat dokumen dalam mode layar penuh
·         Show/Hide
ü  Ruler         : Memperlihatkan  penggaris
ü  View Gridlines      : Memperlihatkan garis kisi
ü  Message Bar          : Memperlihatkan batang pesan
ü  Formula Bar          : Memperlihatkan batang formula
ü  View Headings     : Memperlihatkan heading
·         Zoom
ü  Zoom         : Memperbesar tampilan
ü  100%         : Besar tampilan 100%
ü  Zoom To Selection            : Memperbesar tampilan sesuai bidang seleksi
·         Window
ü  New Window       : Membuka jendela baru yang memperlihatkan dokumen tersebut
ü  Arrange All           : Mengatur semua jendela program sejajar berdampingan
ü  Freeze Panes         : Membuat sebagian lembar kerja terlihat dan lainnyaMenggulung
ü  Split                       : Membagi jendela menjadi beberapa penel yang memperlihatkanlembar kerja Anda
ü  Hide Window       : Menyembunyikan jendela terseleksi
ü  Unhide Window   : Memunculkan jendela tersembunyi
ü  View Slide By Slide         : Memperlihatkan jendela berdampingan
ü  Synchrinius Scrolling        : Membuat dua jendela menggulung bersamaan
ü  Reset Window Position    : Menset ulang posisi jendela berdampingan
ü  Save Worspace                  : Menyimpan pengaturan tampilan jendela sehingga dapat dibuka kembali dengan tampilan yang sama
ü  Switch Windows              : Berganti jendela yang aktif
·         Macro
ü  View Macros         : Memperlihatkan macro dokumen



0 komentar:

Posting Komentar

 

Copyright © 2012 Dwi Elinda Putri Design by George Robinson | Blogger Theme by BTDesigner Published..Blogger Templates | Proudly powered by Blogger